Pembahasan Manipulasi String dan Konversi String menggunakan bahasa c++

hai dan selamat pagi untuk kita semua.
semoga kalian baik-baik saja :)
 nahh,, di sini saya akan membahas sedikit tentang manipulasi string dan konversi string yang pastinya menggunakan borland c++

kita bahas tentang operator dulu yahhh...

OPERATOR
adalah simbol atau kaya yang digunakan saat membuat program untuk melakukan suatu operasi atau manipulasi ,contohnya menjumlahkan dua buah nilai, atau memberi nilai sesuatu variabel, membandingkan dua buah nilai atau lain sebagainya...

adapun tanda  dari operator
a.operator pengerjaan (assigment operators)
b.operator aritmetika (arithmatic operators)
c.operator peningkatan dan pengurangan (increament dan decreament operator)
d.operator bitwise (bitwice operator) 
e.operator hubungan (relational operator)
f.operator logika (logical operator)
g.operator alamat (address operator)
h.operator koma (comma operator)\
i.operator gabungan

A.OPERATOR ARITMETIKA
   adalah operator untuk operasi aritmetika yang tergolong sebagai operator binary dan unary.

bentuk penulisan umum dalam operator aritmetika;
1.variabel dikenal dengan sebutan Lvalue(Left Value)
2.ekspresi aritmetika dikenal dengan sebutan Rvalue(Right Value)
3.tanda "="; dikenal dengan operator pemberi nilai (ASSIGMENT OPERATOR)

b.OPERATOR PENAMBAH DAN PENGURANGAN
   adalah menggunakan operasi penambahan dan pengurangan (++) (--)

c.OPERATOR RELASI 
   adalah operator untuk membandingkan dua buah nilai. hasil perbandingan ini menhasilkan nilai numerik 1 (true) atau 0 (false)

d.OPERATOR LOGIKA
   adlah digunakan untuk mengekspresikan satu atau lebih data atau ekspresi logika (boolean) , menghasilkan data logika (boolean ) baru

operator yang digunakan adalah:
a. && : operator logika AND
b. ||     : operator logika NOR
c. !     : operator logika NOT

a. OPERATOR LOGIKA AND
digunakan untuk menghubungkan dua atau lebih ekspresi  relasi, dan akan dianggap BENAR, bila semua ekspresi relasi yang dihubungkan  BENAR 

b.OPERATOR LOGIKA OR
digunakan untuk menghunungkan dua atau lebih ekspresi relasi ,akan dianggap BENAR, bila salah satu ekspresi yang dihubungkan bernilai BENAR dan bila semua ekspresi relasi yang dihubungkan bernilai SALAH ,maka akan bernilai SALAH 

c.OPERATOR LOGIKA NOT
akan memberikan nilai kebalikan dari ekspresi yang di sebutkan . jika nilai yang di sebutkan bernilai BENAR, maka akan menghasilkan nilai SALAH begitupun sebaliknya.

d.OPERATOR LOGIKA XOR
akan menghasilkan nilai TRUE jika ekspresi di sebelah kiri XOR berbeda dengan yang di sebelah kanannya . jadi operator logika XOR dapat di artikan  "JIKA BEDA " akan bernilai TRUE

B.DEFENISI STRING
    String merupakan bentuk data yang biasa di pakai dalam pemogramn guna menamp;ung dan memanipulasi data teks.
contoh;
#include <stdio.h>
#include <conio.h>
main()
{
char nama [20];
printf("Masukkan Nama Anda : " );gets(nama);
printf("Nama Anda Adalah : %s \n",nama);
getch();
}

FUNGSI MANIPULASI STRING
a.Fungsi Strcpy( )
fungsi ini dipakai untuk menyalin string asal ke variabel string tujuan , variabel tujuan harus memiliki ukuran yang dapat menampung seluruh karakter string asal.

Bentuk Umum:
strcpy(tujuan, asal);

b.Fungsi Strlen( )
fungsi ini dipakai untuk menghitung jumlah karakter argumen nya.

Bentuk Umum:
strlen();

c.Fungsi Strcmp( )
fungsi ini digunakan untuk membandingkan string srt 1 dengan string str 2 . hasil dari fungsi ini bertipe int berupa nilai negatif (srt1 kurang dari srt2 ),nol (srt1=srt2),positif srt1 lebih dari srt2)

Bentuk Umum:
var_int=strcmp(srt1,srt2);






berikut ada beberapa soal menggunakan bahasa c++ manipulasi string dan konversi string

buatlah tampilan input,ouput dan proses dari hasil output program di bawah!!!

1. Buatlah Source Code dari tampilan di bawah ini
2.Buatlah source code dari tampilan di bawah ini , dimana  nilai "m" ditentukan sendiri oleh mahasiswa


ini adalah tampilan INPUT dari soal di atas!!!!



dan ini adalah hasil tampilan/output dari soal di atas















3.Buatlah program untuk menghitung panjang kata berikut:
Akademi Manajemen Informatika dan Komputer Bina Sarana Informatika
 
inilah tampilan INPUT dari soal diatas:

nahh, ini adalah tampilan OUTPUT dari soal tadi......


4.buatlah program untuk menggabungkan dua buah string 
kalimat 1 = Manajemen
kalimat 2 = Informatika

menjadi seperti berikut:
Manajameninformatika

ini tampilan OUTPUT dari soal nomor 4..


ini tampilan dari INPUT dari soal no 4

sekian dulu pembahasan dari saya mengenai manipulasi string dan konversi string yang menggunakan borland c++, saya harap artikel yang saya bagikan bermanfaaat...


sampai bertemu kembali di pembahasan minggu depan
happy weekend :)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat Program C++ Gerobak Fried Chicken

Tugas Jarkom " Buatlah Skema Jaringan Seperti Skema Troubleshoot 1/2/3"

INSTALASI MEDIA TRANSMISI JARINGAN (tugas jarkom)